Burger Noname: Burger Murah dan Enak di Bandar Lampung
Burger Noname – Kamu suka makan burger? Selain di gerai-gerai ternama nasional, dimana tempat makan burger enak di Bandar Lampung? Ada burger legend di Bandar Lampung? Ada satu nama burger yang terkenal di Jalan Kartini, Burger Noname. Berjualan dengan gerobak yang buka setiap sore, persis di seberangnya Mal Kartini (Moka). Bagi traveler pecinta burger yang… Read More »